Uli Febriarni
Uli Febriarni
Berita Terkini
Techno03 Juli 2024, 10:22 WIB

Vivo Hadirkan Model Baru dari Lini Y Series, Ini Dia Y58 5G

vivo Y58 5G menawarkan banyak fitur canggih yang meningkatkan kemampuan kameranya.
Vivo Y58 5G (Sumber: Vivo)
Techno03 Juli 2024, 09:19 WIB

Punya Banyak Kelebihan, Beats Pill Cocok Dibawa Jalan-jalan, Seseruan di Pinggir Kolam & Pantai

Dilengkapi pula daya tahan baterai tinggi, memungkinkan speaker Bluetooth satu ini menyala hingga 24 jam.
LeBron James dengan Beats Pill (Sumber: @KingJames)
Lifestyle02 Juli 2024, 17:39 WIB

Jin BTS Akan Ikut Membawa Obor di Olimpiade Paris 2024

Sekitar 11.000 orang diperkirakan akan berpartisipasi dalam estafet obor Olimpiade ini.
Jin BTS akan ikut membawa obor di ajang Olimpiade Prancis (Sumber: BigHit Music via Yonhap News Agency)
Techno02 Juli 2024, 17:02 WIB

Wow! Sekarang Ada 10 Bahasa Daerah dari Indonesia di Google Translate

Google Translate kini memiliki 110 kosakata bahasa baru. Khusus bahasa daerah dari Indonesia, kini tidak hanya ada bahasa Jawa.
Menerjemahkan Bahasa Indonesia ke Bahasa Makassar menggunakan Google Translate (Sumber: Google Translate | Foto: Screenshot by Techverse.Asia)
Lifestyle02 Juli 2024, 16:32 WIB

Tampilan Paket Seiko 5 Sports Heritage Design Re-creation Limited Edition

Seiko 5 Sports Heritage Design Re-creation edisi terbatas ini berdesain klasik, dengan logo Seiko 5 Sports di bagian jam 12.
Box paket arloji Seiko 5 Sports Heritage Design Re-creation Limited Edition (Sumber: Seiko)
Techno02 Juli 2024, 15:28 WIB

Di YouTube Ada Konten yang Meniru Suara dan Wajahmu? Kamu Bisa Minta Dihapus

YouTube mengatakan akan memberikan waktu 48 jam kepada pengunggah konten untuk menindaklanjuti pengaduan tersebut.
YouTube memungkinkan pengguna meminta penghapusan konten buatan AI yang meniru wajah atau suara mereka (Sumber: Google Play Store)
Techno02 Juli 2024, 14:22 WIB

Yaber Projector T2 dan T2 Plus, Bisa Dibawa Bertualang

Proyektor T2/T2 Plus memiliki tingkat kecerahan hingga 450 ANSI Lumens dan resolusi 1.080 P sehingga menampilkan tayangan yang jernih dan mendetail.
Yaber Projector T2 (Sumber: Yaber)
Techno02 Juli 2024, 13:53 WIB

Diminta Menggambar 'Presiden Amerika Serikat', Midjourney Munculkan Wajah Donald Trump

Ketika diminta untuk membuat gambar "presiden Amerika Serikat berikutnya," alat tersebut juga menghasilkan empat gambar Trump.
Midjourney memberi hasil pada wajah Donald Trump, ketika diminta membuat gambar presiden Amerika Serikat (Sumber: Midjourney via Engadget)
Techno02 Juli 2024, 13:19 WIB

Meta Mengganti Keterangan 'Made with AI' Menjadi 'AI Info'

Meta memberikan tanda bagi konten yang dibuat maupun disempurnakan oleh AI, yang diunggah oleh pengguna.
Label Meta untuk konten AI kini menjadi 'Info AI' (Sumber: Meta)
Techno02 Juli 2024, 11:56 WIB

Google Wallet Bisa Jadi Pengganti Kartu Kunci Hotel

Penerapan penggantian kunci hotel bisa menggunakan Google Wallet, baru diterapkan satu hotel di Swedia.
(ilustrasi) Google Wallet bisa digunakan sebagai pengganti kunci hotel (Sumber: Google Play)
Techno02 Juli 2024, 11:34 WIB

Samsung Bespoke AI Washer & Dryer Baru, Hemat Deterjen dan Cucian Langsung Kering

Samsung Bespoke AI™ Washer & Dryer membuat aktivitas mencuci pakaian jadi lebih cerdas dan mudah. Hemat energi, air, dan deterjen.
Bespoke AI Washer & Dryer (Sumber: Samsung)
Techno02 Juli 2024, 11:10 WIB

Mibro Luncurkan Lite3 Pro Smartwatch, 'Asisten' Ciptakan Work-Life Balance

Mibro Lite3 Pro memiliki fitur pemantauan kesehatan yang lengkap.
Mibro Lite3 Pro (Sumber: Mibro)
Techno01 Juli 2024, 17:07 WIB

LG Smart Monitor Desktop Setup Hadir Serba Pink!

Perangkat LG Smart Monitor Desktop Setup Pink Edition terdiri dari monitor MyView 27 inci dengan webOS dan speaker internal, keyboard dan mouse warna pink.
LG MyView Smart Monitor Desktop Setup edisi pink (Sumber: LG)
Lifestyle01 Juli 2024, 15:59 WIB

Cegah Sakit Pinggang dengan Memilih Kursi Kerja yang Tepat

Kursi kantor Ergonomis Hbada E3 memiliki sejumlah dukungan untuk menjaga postur tubuh tetap baik dan benar saat duduk.
Kursi kantor ergonomis Hbada E3 (Sumber: Hbada)
Techno01 Juli 2024, 14:39 WIB

Xiaomi Rilis 2 Smart Air Purifier, Dapat Memfilter Serbuk Sari, Virus Flu Burung sampai E.coli dari Udara

Dua pemurni udara baru dari Xiaomi, yakni Xiaomi Smart Air Purifier 4 dan Xiaomi Smart Air Purifier Elite.
Xiaomi Smart Air Purifier Elite (Sumber: Xiaomi)
Techno01 Juli 2024, 13:37 WIB

Duh, Kejahatan Siber di Telegram Bertambah 53%

Kaspersky Digital Footprint Intelligence mengungkap, penjahat dunia maya semakin banyak menggunakan Telegram sebagai sarana untuk aktivitas pasar underground.
(ilustrasi) Kejahatan siber yang terjadi di Telegram melonjak 53% pada 2024 (Sumber: freepik)
Automotive01 Juli 2024, 12:25 WIB

Dash Cam A510: Kamera Dasbor dari 70mai, Membawa 6 Keunggulan Sekaligus

Kamera dasbor ini mendukung sensor Sony STARVIS 2 IMX675, ADAS, koneksi 4G, warna jernih dan kelebihan lain.
Dash Cam A510 (Sumber: 70mai)
Lifestyle01 Juli 2024, 10:58 WIB

Seiko Hadirkan 4 Warna King Seiko Edisi Terbatas, Klasik Tetap Cantik

King Seiko baru diproduksi memeringati 100 Tahun Seiko, masing-masing hanya diproduksi 700 buah. Tersedia warna perak, hijau, ungu dan biru muda bertekstur, mulai dijual Juli 2024.
King Seiko baru (Sumber: Seiko)
Lifestyle29 Juni 2024, 20:02 WIB

Cicipi Jajanan Legendaris dari Penjuru Negeri, di Festival Kuliner Tjap Legende Sleman City Hall

Beberapa menu yang akan dihadirkan antara lain kopi es Tak Kie, nasi krawu Bu Tiban, es puter Conglik, leker Gajahan Solo, mi yamin Bandung Kejaksaan 1964, dan banyak lagi.
Festival jajanan tradisional Indonesia: Kuliner Tjap Legende (Sumber: SCH)
Travel29 Juni 2024, 18:55 WIB

Japan Airlines Jadi Maskapai Penerbangan Resmi Liverpool Football Club

Sebagai bagian dari kemitraan ini, Japan Airlines akan bekerja sama dengan LFC Foundation dalam berbagai inisiatif komunitas utama di pasar global.
(ki-ka) Deputy Senior Vice President - Customer Experience at Japan Airlines, Junko Sakihara & Chief Commercial Officer at Liverpool FC, Ben Latty (Sumber: Japan Airlines)