Festival Belanja November, JD.ID Adakan Super8 Amazing Sale

Rahmat Jiwandono
Jumat 04 November 2022, 20:38 WIB
JD.ID

JD.ID

Techverse.asia - Dalam rangka memeriahkan festival belanja di bulan November ini, JD.ID kembali menghadirkan promo mengejutkan untuk para pelanggan setianya dengan tajuk “JD.ID Super8 Amazing Sale”. Promo ini adalah bagian dari rangkaian besar Super8 JD.ID yang hadir di setiap bulannya. Di Super8 Amazing Sale nantinya, akan ada beragam penawaran yang menarik dari setiap kategorinya, khusus untuk para Sahabat JD yang membutuhkan berbagai macam keperluan sehari-harinya.

Max Wang, Chief Marketing Officer of JD.ID menuturkan, menurut visi perusahaan yang dipimpinnya yaitu Make Joy Happen, jajarannya berkomitmen untuk memberikan layanan yang maksimal kepada pembeli. Dengan adanya promo tersebut diharapkan bisa membantu pelanggan setia yang memakai aplikasi e-commerce ini untuk segala keperluannya. 

“Sesuai dengan visi perusahaan, Make Joy Happen, kami terus menunjukkan komitmen kepada para pelanggan setia JD.ID dengan memberikan pelayanan yang maksimal setiap saat serta memberikan kemudahan dalam berbelanja kebutuhan sehari-hari. Dengan adanya JD.ID Super8 Amazing Sale, ini merupakan bentuk upaya kami untuk membantu para pelanggan setia JD.ID agar dapat melengkapi berbagai kebutuhan apa pun, sekaligus memberikan kebahagiaan dalam berbelanja bagi para pelanggan dengan menjamin keamanan dan kualitas seluruh produk yang didapatkan,” ujar Max pada Jumat (4/11/2022). 

Sahabat JD, sebutan untuk pengguna JD.ID, dapat menikmati beberapa rangkaian promo yang hadir setiap harinya mulai dari tanggal 5 sampai 11 November, yang dimulai pukul 00.00-23.59 WIB, sebelum menuju puncak Super8 Amazing Sale. Selain itu, pada tanggal 5 November, akan ada kesempatan penawaran Teaser Super8 Amazing Sale untuk para pelanggan setia JD.ID yang nantinya bisa digunakan pada puncak Super8 pada tanggal 8-11 November mendatang. 

“Banyak hadiah yang bisa didapatkan mulai dari mesin cuci, iPhone 14 terbaru, hingga produk-produk kecantikan lainnya,” terang dia.  

Baca Juga: Rencana Besar Samsung Untuk Matter, Sebuah Rumah Pintar Untuk Kita

Sementara itu, pada puncak Super8 Amazing Sale, para pelanggan berkesempatan memperoleh pelayanan dan keuntungan berupa Kategori tematik khusus dengan discount 88 persen, Super deal mulai dari Rp118,  Bank Promo & Installment, Voucher Gratis Ongkir, Vouchers Belanja Non-Stop, Discount 88%, Top Brand Day, dan Superdeal.

“Kami berikan kesempatan untuk para pelanggan untuk mendapatkan penawaran promo menarik tersebut,” ujarnya. 

Mulai tanggal 8 November, seluruh Sahabat JD bisa memanfaatkan diskon discount 88 persen, super deal starts from Rp 118 mulai pukul 00.00 WIB hingga pukul 23.59 WIB setiap harinya. Ada juga Voucher Diskon untuk kategori apa saja up to 50 persen mulai pukul 00.00 WIB hingga pukul 23.59 WIB setiap harinya. Kemudian, ada Promo Bank & Cicilan Bank, hingga Cicilan 0% dengan penawaran. Semua promo tersebut akan berlaku mulai dari tanggal 5-11 November selama periode berlangsung.

Adapun penawaran lainnya dari JD.ID Super8 Amazing Sale sebagai benefit tambahan bagi  pelanggan setia JD.ID yaitu Always-On Promotions pada 7-11 November. Selain itu, ada Gamification yang dapat dimainkan dan dinikmati pelanggan setia JD.ID, mainkan gamesnya dan menangkan hadiah sebesar 11.8 juta. Layanan dan keuntungan lainnya adalah para pelanggan setia JD.ID dapat dengan bebas menikmati Voucher Gratis Ongkir sebesar Rp 10.000 selama tanggal 1-30 November. 

Baca Juga: Festival Belanja Terbesar Realme Tahun 2022 “11.11 Wish Come True Day” Siap Diselenggarakan, Tawarkan Diskon hingga 55%

Follow Berita Techverse.Asia di Google News
Berita Terkini
Travel16 April 2025, 18:41 WIB

Survei Scuba Deals 2025: Indonesia Jadi Destinasi Favorit Selam di Asia

Survei ini dilakukan oleh Agoda yang bertanya kepada para penyelam mengenai lokasi favorit selamnya.
Ilustrasi menyelam di dalam laut. (Sumber: freepik)
Techno16 April 2025, 18:17 WIB

Infinix Note 50 Series Resmi Dipasarkan, Note 50 Pro Plus 5G Model Tercanggih

Note 50 Series punya tiga model smartphone saat ini.
Infinix Note 50 Series. (Sumber: Infinix)
Tips16 April 2025, 17:21 WIB

Tips Pulihkan Kesehatan Mental Anak yang Sosok Ayahnya Absen dalam Hidup Mereka

Tak adanya sosok ayah selama masa tumbuh kembang anak punya dampak yang lumayan buruk.
Ilustrasi hubungan ayah dan anak. (Sumber: freepik)
Techno16 April 2025, 16:53 WIB

Nvidia akan Membuat Chipset AI dan Superkomputer di Amerika Serikat

Nvidia akan (sebagian) buatan AS.
Nvidia. (Sumber: Nvidia)
Startup16 April 2025, 15:50 WIB

Fore Target Buka 140 Gerai Baru Usai Melantai di Pasar Saham

Penawaran umum perdana Fore Coffee kelebihan permintaan hingga 200,63 kali, dan mencapai autoreject atas (ARA) pada hari perdana.
Fore melantai di pasar bursa Indonesia. (Sumber: istimewa)
Techno16 April 2025, 15:12 WIB

Spesifikasi dan Harga Polaroid Flip, Kamera Instan untuk Fotografi Analog

Polaroid Flip dilengkapi sistem autofokus berbasis sonar yang secara otomatis memilih satu dari empat lensa.
Polaroid Flip tersedia warna hitam dan putih. (Sumber: Polaroid)
Automotive16 April 2025, 14:33 WIB

New CB150 Verza Hadir dengan 3 Warna Terbaru, Berapa Harganya?

Motor Naked Sport Terlaris ini pertama kali diluncurkan di Indonesia pada 2012.
New Honda CB150 Verza warna Macho Matte Black. (Sumber: Honda)
Techno16 April 2025, 13:58 WIB

Reli Bitcoin Terhambat, Ke Mana Arah Selanjutnya?

Harga Bitcoin kembali naik ke poisis normal usai anjlok dan berfluktuasi.
Ilustrasi kripto. (Sumber: istimewa)
Lifestyle15 April 2025, 19:47 WIB

Vaseline x The White Lotus Luncurkan Gluta-Hya SPF 50, Jaga Kulit Tetap Terhidrasi

Perusahaan pun merilis beberapa serial film pendek hasil dari kolaborasi ini.
Vaseline Gluta-Hya SPF 50. (Sumber: null)
Techno15 April 2025, 18:51 WIB

Samsung Rilis XCover 7 Pro dan Active 5 Pro, Begini Spesifikasi Lengkapnya

Smartphone dan tablet terbaru dari Samsung menawarkan ketahanan sekelas militer dan fitur-fitur canggih untuk kinerja yang mulus.
Samsung Galaxy XCover 7 Pro (kiri) dan Active 5 Pro. (Sumber: Samsung)