Techno
Techno12 September 2024, 14:15 WIB

Realme 13 Pro Series 5G Segera Hadir di Indonesia, Peningkatan Sektor Fotografi

Gawai ini juga akan mengusung fotografi Ultra Clear berbasis AI dengan Dual Sony Lenses.
Realme 13 Pro 5G akan hadir di Indonesia. (Sumber: Realme)
Techno11 September 2024, 20:14 WIB

Huawei Mate XT Ultimate, Ponsel Lipat 3 yang Sudah Tembus 4 Juta Pesanan

Engsel Mate XT Ultimate dibuat dari sebuah komposit yang dilapisi kompponen fluida non-Newtonian, untuk menambahkan ketahanan.
Huawei Mate XT Ultimate (Sumber: Huawei)
Techno11 September 2024, 17:41 WIB

Resmi, Oppo Memperbarui Kemitraan dengan UEFA untuk 3 Musim Mendatang

Oppo pun turut mengajak pemain legenda Spanyol Iker Casillas dalam kerja sama ini.
Oppo akan jadi sponsor resmi Liga Champions Eropa untuk 3 tahun ke depan. (Sumber: Oppo)
Techno11 September 2024, 17:30 WIB

Acer Swift Go 14 AI: Laptop dengan PC Copilot Plus

PC Swift Copilot Plus baru membantu meningkatkan produktivitas dan keamanan dengan rangkaian solusi AI pada perangkat dari Acer.
Acer Swift Go 14 AI. (Sumber: Acer)
Techno11 September 2024, 16:31 WIB

Chip A18 dan A18 Pro Apple akan Mendukung Semua Model iPhone 16

Apple umumkan chip untuk empat model iPhone 16 yakni A18 dan A18 Pro terbarunya.
Apple memperkenalkan chip barunya A18. (Sumber: Apple)
Techno11 September 2024, 15:27 WIB

Harga dan Spesifikasi Vivo V40 di Indonesia, Didukung Teknologi Kamera dari ZEISS

V Series menorehkan tonggak sejarah baru dengan memperkenalkan V40 secara resmi di Indonesia.
Vivo V40 resmi masuk ke pasar Indonesia awal September ini. (Sumber: Vivo)
Techno10 September 2024, 14:07 WIB

Menilik Algoritma Media Digital dan Gerakan 'Darurat Demokrasi'

Media digital memainkan peran dalam membentuk narasi publik, dan membangun solidaritas dari berbagai elemen masyarakat.
Logo peringatan darurat demokrasi yang muncul bersamaan gerakan demonstrasi di berbagai tempat, 22 Agustus 2024 (Sumber: @bemppns)
Techno10 September 2024, 13:54 WIB

AirPods Pro 2 Ditambahkan 3 Fitur Kesehatan Pendengaran dan Warna-warna Baru AirPods Max

Apple jajaran model dan fitur baru di AirPods Pro 2 yang inovatif.
AirPods Pro 2. (Sumber: Apple)
Techno10 September 2024, 13:48 WIB

TCL 50 PRO NXTPAPER 5G dan TCL 50 NXTPAPER 5G, Tandai Kolaborasi Penerapan AI TCL Bersama Microsoft

Dua ponsel baru TCL ini telah ditenagai oleh AI dari Azure Microsoft, yang memberikan banyak fitur yang membantu produktivitas.
TCL 50 PRO NXTPAPER 5G dan TCL 50 NXTPAPER 5G (Sumber: TCL)
Techno10 September 2024, 13:29 WIB

Apple Setop Produksi Casing FineWoven, Produk dari Beats Jadi Alternatif

Apple diam-diam menghentikan produksi casing iPhone FineWoven yang buruk.
Casing FineWoven untuk lini iPhone 15. (Sumber: Apple)
Techno10 September 2024, 13:03 WIB

Apple Intelligence akan Hadir di iPhone, iPad, dan Mac Mulai Oktober 2024

Kecerdasan buatan milik Apple ini awalnya akan tersedia dengan perangkat dan bahasa Siri diatur ke Bahasa Inggris saja.
Apple Intelligence diproyeksikan tiba di semua perangkat Apple pada Oktober 2024. (Sumber: Apple)
Techno10 September 2024, 12:49 WIB

Pembaruan di 3 Smartwatch Huawei yang Akan Rilis Sepekan Lagi, Bukan Hanya Fitur TruSense

Pada 19 September 2024, Huawei akan meluncurkan Watch GT 5, Watch Ultimate, dan Watch D 2
Teaser produk Huawei Watch GT 5 Series, Watch D 2, Watch Ultimate yang baru (Sumber: Huawei)
Techno10 September 2024, 11:44 WIB

Indosat Dorong Perbankan dan Layanan Jasa Keuangan Lainnya untuk Menggunakan AI

Adopsi AI di industri perbankan dan layanan jasa keuangan, akan meningkatkan efisiensi operasional dan pengalaman pelanggan, serta memperkuat keamanan data.
Forum Banking AI Day, menekankan pentingnya adopsi AI di seluruh industri perbankan dan layanan jasa keuangan. (Sumber: null)
Techno10 September 2024, 11:19 WIB

Apple Hadirkan AirPods 4 dalam 2 Model Anyar, Ada Opsi Fitur ANC

AirPods 4 kini memiliki peredam bising dan suara yang lebih baik.
AirPods 4 resmi diumumkan di event Apple: Its Glowtime. (Sumber: Apple)
Techno10 September 2024, 10:50 WIB

Gercep! UGREEN Hadirkan Koleksi Aksesoris iPhone 16

Koleksi produk ini mencakup solusi pengisi daya baterai (charging) dan protective case.
Rangkaian aksesoris baru dari UGREEN, akan meningkatkan pengalaman penggunaan iPhone 16 (Sumber: UGREEN)
Techno10 September 2024, 10:38 WIB

Apple Meluncurkan iPhone 16 Pro dan 16 Pro Max, Pakai Chip A18 Pro

iPhone 16 Pro memiliki layar lebih besar, chip baru, dan masa pakai baterai lebih baik.
iPhone 16 Pro dan Pro Max. (Sumber: Apple)
Techno10 September 2024, 10:10 WIB

Hisense Hadir di IFA 2024 dengan TV Layar Besar, Proyektor, dan Perabotan Smart Home

Hisense memiliki TV dengan layar 100 inci Hisense U7 dan E7 PRO, serta dua proyektor Hisense Laser Cinema PX3-PRO dan 4K Laser Smart Mini Projector C2 Ultra
Hisense 4K Laser Smart Mini Projector C2 Ultra yang didesain untuk mendukung permainan Xbox (Sumber: Hisense)
Techno10 September 2024, 09:54 WIB

Apple Watch Ultra 2 Sekarang Tersedia dalam Warna Titanium Black Satin, Keren!

Watch Ultra 2 hitam terbaru dari Apple dapat dipasangkan dengan Milanese Loop yang serasi.
Apple Watch Ultra 2 kini punya kelir baru Satin Black. (Sumber: Apple)
Techno10 September 2024, 09:27 WIB

Spek Lengkap iPhone 16 dan 16 Plus: Disematkan Camera Control dan Apple Intelligence

Apple mengumumkan iPhone 16 dengan chip A18 dan kemampuan AI generatif.
Apple resmi meluncurkan iPhone 16 dan 16 Plus. (Sumber: Apple)
Techno10 September 2024, 08:47 WIB

Apple Watch Series 10 Resmi Dilansir, Fitur Sleep Apnea Hadir untuk Pertama Kali

Apple Watch Seri 10 diumumkan dengan layar lebih besar dan desain lebih tipis.
Apple Watch X. (Sumber: Apple)